Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2018

TIPS MEMBUAT GAMBAR DARI CCTV TERLIHAT BAGUS

Gambar
Untuk menampilkan tampilan gambar hasil CCTV yang bagus di layar atau monitor, anda sebaiknya melakukan pengecekan terhadap kamera CCTV agar sesuai dengan standar kelayakan CCTV. Berikut ini tips membuat gambar dari CCTV menjadi terlihat bagus. 1.       Ukuran Sensor Terdapat 2 ukuran sensor pada CCTV yaitu 1/3 inch dan 1/4 inch. 1/3 inch merupakan sensor terbesar pada CCTV. Untuk mendapatkan kualitas tampilan yang lebih baik, anda dapat menggunakan ukuran sensor 1/3 inch. Ukuran ini juga dapat membantu ketika sedang ingin mengawasi area gelap dan sempit. Karena, pixel penangkap gambar yang terdapat pada sensor ukuran besar punya kepekaan cahaya yang lebih tinggi. 2.       Jenis Sensor Mata dalam kamera CCTV atau sensor pengangkap gambar mempunyai 2 jenis yaitu sensor CCD dan CMOS. Sensor CCD lebih cocok digunakan untuk indoor karena mampu menangkap gambar dalam kondisi kurang cahaya dan setiap pixel sensor memiliki kualitas gambar yang sama. Sebaliknya, sensor CMOS lebih c

CCTV Berwarna Hitam-Putih, Kenapa?

Gambar
Setelah memasang CCTV kemudian muncul kendala, seperti gambar CCTV yang warnanya hitam dan putih, kenapa ya? Nah, kalau CCTV kamu muncul masalah seperti ini tidak perlu panik, karena disini akan dijelaskan kenapa CCTV berwarna hitam dan putih. 1.       Area Ruangan CCTV berubah menjadi warna hitam putih biasanya disebabkan karena area ruangan yang akan diawasi memiliki pencahayaan yang kurang atau gelap. Biasanya pada CCTV terdapat fitur IR atau Infra Red. Fitur ini membantu CCTV untuk tetap bisa mengambil gambar meskipun di kondisi yang minim cahaya. IR pada CCTV akan aktif dengan sendirinya jika cahaya ruangan berada di indikator 1 lux. Jika area ruangan yang ingin anda pantau dengan CCTV berada di kondisi gelap, jangan heran jika gambar yang dihasilkan dari CCTV berwarna hitam-putih. 2.       Tersetting Grayscale Nah ini juga bisa saja menjadi penyebab kenapa gambar yang dihasilkan dari CCTV anda berwarna hitam-putih. Ya, bisa saja CCTV anda tersetting dengan mode grays

PASANG SENDIRI CCTV DOME DIRUMAH DENGAN TIPS INI.

Gambar
Kamera CCTV memiliki banyak jenis, salah satunya adalah kamera CCTV jenis dome. Kamera CCTV jenis ini dapat beroperasi di hampir semua kondisi pencahayaan, dari siang hari yang cerah hingga kegelapan malam. Dalam kondisi gelap gulita atau pekat total, kamera menggunakan LED Infrared built in untuk menerangi area. Tentu saja LED ini tidak dapat dilihat oleh mata manusia. Pada kondisi yang cukup terang atau siang hari, fitur IR Cut Filter pada kamera akan aktif untuk menyaring panjang gelombang cahaya yang tidak diperlukan kamera untuk memberikan warna yang lebih jelas. Ketika anda ingin menempatkan CCTV dome disuatu lokasi, anda perlu mempertimbangkan hal-hal seperti objek apa yang ingin anda pantau, tempat yang akan menghasilkan gambar terbaik, mempertimbangkan cuaca dan kondisi lingkungan area yang ingin anda pantau, dan tentu saja memasang CCTV di area yang tidak mudah dijangkau oleh orang asing atau orang-orang yang tidak bertanggung jawab guna mencegah hal buruk terjadi. Ka